Month: March 2020

Bupati Wahid Lepas Petugas Penyemprotan Disinfektan Serentak di HSU

AMUNTAI – Menindak lanjuti kebijakan Pemerintah dalam penanganan Virus Corona (Covid 19), dilaksanakan Gerakan Serentak Penanganan Terpadu Pencegahan Penyebaran Virus Covid-19 di Kabupaten Hulu Sungai Utara, Selasa (31/3) Kegiatan yang di hadiri oleh Bupati Hulu Sungai Utara Drs. H. Abdul Wahid HK, M.M, M.Si, Kapolres HSU AKBP. Pipit Subianto, S.Ik, M.H, Dandim 1001/Amuntai-Balangan Letkol Inf.…

By admin 31st March 2020 0

Masuk Kantor Pakai Shif, Bupati HSU Minta Karyawan Jaga Keluarga dan Tidak Jalan-Jalan

AMUNTAI – Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) akan memberlakukan kebijakan jam kerja ASN secara bergiliran (shif) mulai Selasa (31/3) Kebijakan ini diambil Bupati HSU H. Abdul Wahid HK dalam rangka membatasi kontak fisik antar karyawan yang merupakan salah satu langkah untuk pencegahan virus corona. Selain itu, dengan diberlakukannya sistem shif diharapkan karyawan yang berada…

By admin 30th March 2020 0

Cegah Covid-19, HSU Lakukan Penyemprotal Massal

AMUNTAI – Upaya pencegahan penyebaran virus Corona atau Covid-19 terus dilakukan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) melalui satuan gugus tugas pencegahan dan percepatan penanganan covid-19 HSU. Kamis (26/3) satuan gugus tugas Covid-19 HSU melakukan penyomprotan massal disinfektan di fasilatas-fasilitas umum, seperti rumah ibadah, sekolah, terminal, kantor dan lain sebaginya. Satuan gugus tugas…

By admin 30th March 2020 0

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Bupati HSU bentuk Satgas Pencegahan dan Percepatan Penanganan Covid-19

AMUNTAI – Mengantisipasi penyebaran virus Corona (Covid-19) masuk ke wilayah Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Bupati H. Abdul Wahid HK bersama jajaran Forkopimda Kabupaten HSU menggelar rapat koordinasi pencegahan penyebaran dan percepatan penanganan covid-19. Rakor tersebut dilaksanakan di Mess Negara Dhipa Amuntai, Selasa (17/03) yang diikuti seluruh camat dan kepala SKPD di lingkup Kabupaten HSU…

By admin 30th March 2020 0

DPP & Pengurus Orari Lokal HSU Resmi Dilantik

AMUNTAI – Pelantikan dan Pengukuhan DPP dan Pengurus Orari Lokal Hulu Sungai Utara masa bakti 2019 – 2022 dilaksanakan di Aula Kantor BPKAD HSU, Minggu (15/3). Mengangkat tema “Bergerak Bersama Untuk Maju”, Ketua ORARI Daerah Kalimantan Selatan (ODKS) H. Akhmad Yamani, S.Sos, M.Pd (YB7KY) melantik dan mengukuhkan DPP dan Pengurus ORARI Lokal Hulu Sungai Utara,…

By admin 30th March 2020 0

Buka Pelatihan BLK, Ini Harapan Bupati HSU

Amuntai – Salah satu sektor yang senantiasa menjadi permasalahan saat ini adalah faktor lapangan kerja dan ketersediaan tenaga kerja. Ketidakseimbangan antara ketersediaan lapangan kerja dan tenaga kerja akan berakibat terjadinya pengangguran. Hal ini tentunya jadi perhatian Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU). Oleh karena itu, bekerjasama dengan Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan…

By admin 16th March 2020 0

Di Rakerda Kesehatan Kalsel, Bupati HSU Paparkan Keberhasilan Pencegahan Stunting

Bertempat di Ball room Hotel Rattan Inn Banjarmasin,Kegiatan Rapat Kerja Daerah Kalimantan Selatan dibuka langsung oleh Gunernur Kalimantan Selatan H. Sahbirin Noor. Senin (9/3) Dalam kegiatan ini juga dihadiri oleh Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalsel, Bupati/Walikota se-Kalimantan Selatan dan seluruh Kepala Dinas Kesehatan Se Provinsi…

By admin 9th March 2020 0

Wabup Husairi Buka FASI XI Tingkat Kab. HSU

Amuntai. Wakil Bupati HSU H. Husairi Abdi, Lc membuka secara resmi Festival Anak Shaleh Indonesia ke XI tingkat Kabupaten HSU tahun 2020 di Halaman Masjid Raya At Taqwa Amuntai Ahad 8/03. Pebukaan FaSI yang diadakan oleh BKPMRI (Badan Komunikasi Pemuda Remaja Mesjid Indonesia) dan diikuti 290 santri, selain dihadiri Wakil Bupati HSU juga dihadiri Ketua…

By admin 9th March 2020 0