Month: December 2020

TINGKATKAN EKONOMIAN MASYARAKAT, KNPI HSU LUNCURKAN APLIKASI PASAR AMUNTAI

AMUNTAI – Guna mempermudah proses jual beli, terlebih di masa Pandemi Covid-19, Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) yang bermitra bersama Bank Kalsel cabang Amuntai meluncurkan aplikasi jual beli online bernama Pasar Amuntai. Launching aplikasi pasar Amuntai yang dapat didownload melalui Google Play Store ini diresmikan langsung oleh Bupati HSU H…

By admin 10th December 2020 0

Bupati HSU Hadiri Sertijab Kepala BPK Perwakilan Provinsi Kalsel

Bupati HSU H. Abdul Wahid HK hadiri acara serah terima jabatan kepala Badan Pengawas Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Kalimantan Selatan di Auditorium BPK RI Perwakilan Provinsi Kalsel di Banjarbaru, Rabu (2/12) Pejabat lama Tornanda Syaifullah sekarang dipindah tugaskan menjadi Kepala Auditorat 6A BPK RI di Jakarta dan posisinya digantikan Ali Asyhar yang semula bertugas sebagai…

By admin 10th December 2020 0

BUPATI WAHID TUTUP MTQ KE-48 TINGKAT KABUPATEN HSU

AMUNTAI – Pemukulan bedug oleh Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) H. Abdul Wahid HK menandai ditutupnya Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-48 tingkat Kabupaten HSU tahun 2020 yang dilaksanakan dari tanggal 26 sampai 30 November, di Kecamatan Sungai Pandan, Senin (30/11). Dalam acara penutupan MTQ ke-48 ini tampak hadir Ketua LPTQ Kabupaten HSU H. Husairi Abdi…

By admin 9th December 2020 0

HUSAIRI BUKA MTQ KE-48 TINGKAT KABUPATEN HSU

AMUNTAI – Wakil Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) H Husairi Abdi secara resmi membuka Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) ke – 48 tingkat Kabupaten HSU tahun 2020 yang diselenggarakan di Kecamatan Sungai Pandan (Alabio), Kamis (26/11/2020). Pada pembukaan MTQ yang dilaksanakan di gedung putih Kecamatan Sungai Pandan ini, Wakil Bupati Husairi mengaku menyambut baik serta memberikan…

By admin 9th December 2020 0

BERSAMA DEKRANASDA HSU, YAYASAN RAHIM BUMI GALI POTENSI DESA PEDULI GAMBUT

AMUNTAI – Selain tersedianya sumber daya manusia dan sumber daya alam potensial sebagai modal utama, kemajuan suatu daerah juga ditentukan oleh bagaimana pengelolaan sumber daya tersebut. Atas dasar inilah Yayasan Rahim Bumi yang berdiri sejak tahun 2018 dan merupakan salah satu yayasan yang peduli dengan kearifan lokal khususnya potensi daerah, melakukan kegiatan pembinaan, pendampingan, serta…

By admin 9th December 2020 0

KABUPATEN HSU KEDATANGAN TIM PENILAI LOMBA KESRAK PKK BANGGA KENCANA TINGKAT PROVINSI

AMUNTAI – Kabupaten Hulu Sungai Utara Kedatangan Tim Verifikasi lapangan dari tim penilai Lomba Kesatuan Gerak (Kesrak) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Bangga Kencana Kesehatan Tingkat Provinsi Tahun 2020 di Desa Hambulu Lima, Kecamatan Babirik, Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Senin (23/11). Kedatangan Tim Penilai di Desa Hambuku Lima dari TP PKK Provinsi Kalsel, Dinas Kesehatan…

By admin 9th December 2020 0

BUPATI WAHID IKUTI PENYERAHAN SEJUTA SERTIFIKAT TANAH OLEH PRESIDEN JOKOWI SECARA VIRTUAL

AMUNTAI – Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) H. Abdul Wahid HK mengikuti acara penyerahkan sejuta sertifikat tanah untuk rakyat se-Indonesia yang diselenggarakan secara virtual bersama Presiden Jokowi oleh Badan Pertanahan Nasional Kabupaten HSU, Senin (09/11/2020). “Hari ini saya akan membagikan satu juta sertifikat tanah pada masyarakat di 31 provinsi dan 201 kabupaten dan kota. Satu…

By admin 9th December 2020 0

BUPATI WAHID TERIMA PENGHARGAAN DARI KEMENTERIAN KESEHATAN

AMUNTAI – Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) Abdul Wahid kembali mendapatkan penghargaan dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia melalui Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit. Penghargaan berupa piagam penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Kepala Balai Besar Tehnik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BBTKLPP) Banjarbaru Slamet Mulsiswanto di mess Negara Dipa, Senin (9/11). Pemberian piagam penghargaan tersebut…

By admin 9th December 2020 0

Mudahkan Pelayanan Melalui Aplikasi Simpatda BPPRD Kabupaten HSU

AMUNTAI – Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah (DPPRD) Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Provinsi Kalimantan Selatan, telah melaunching Aplikasi Simpatda, yaitu Sistem Informasi Manajemen Pendapatan Daerah. Kepala BPPRD Kabupaten HSU, Galuh Bungsu Sumarni, mengatakan. sebenarnya aplikasi ini sudah dijalankan sejak Juni 2020. Namun dilakukan penyempurnaan hingga akhirnya saat ini bisa dilakukan launching. Dengan adanya…

By admin 9th December 2020 0